Friday, May 2, 2014

Sudut Pandang Orang Ketiga

Saya, kamu dan dia. Sekarang.Dulu, ada kamu, dia dan saya.
Saya tahu. Entah kenapa saya jadi serba tahu.
Mungkin karena saya tahu kamu dan juga saya tahu dia.
Mata kalian terlalu mirip untuk menipu saya.
Saya tahu karena kalian selalu ada diantara saya dan pada akhirnya saya diantara kalian.
Tawa kalian pun sama.
Saya tidak pernah berhenti berpikir kalau kalian adalah dua pasang yang amat serasi.
Ya, saya tahu. Dan jangan salahkan saya.
Nama kalian selalu berdampingan bak bulan dan bintang.
Maaf, saya lancang. Tapi lagi-lagi saya hanya bisa bilang kalau saya ini tahu.
Saya tahu betul kalau sebenarnya atau paling tidak terkadang kalian tidak menginginkan saya ada.
Dan bukannya saya ingin ada diantara kalian. Tapi langit juga milik saya.
Dan saya tidak punya apa-apa lagi selain itu.
 Bisa apa saya selain menjadi seorang saya?

Wednesday, February 12, 2014

Beli Dimana Mood Untuk Berkarya?

Kasihan!

Si kepala impulsif merasa suntuk berbulan bulan. Suntuk memang bukan alasan,
tapi semangat dan percaya diri yang belum datang.

Mungkin dia harus gerak cepat dan lebih spontan. Padahal perkataan si Raja tentang orang malas dan beribu keinginannya sempat jadi trigger lalu dilupakan begitu saja.

Terlalu banyak hal yang dimulai dan belum diselesaikan bikin otak berasap ya?

Masalahnya adalah kadang ukuran menjadi soal untuk seseorang yang masih belajar seperti dia. Bersyukurlah untuk dia yang masih merasa ingin tahu.
Dia tahu bagaimana sakitnya bertahan dari ketidaktahuan.

Sudah ya,
Si kepala impulsif mulai bosan melantur.
Kata-kata yang keluar tanpa  dipikirkan tidak membuatnya puas.
Di depan matanya, dia tahu apa yang benar-benar harus dicari
dan tidak lagi dicari.



Tuesday, September 24, 2013

Saya tidak suka memberi judul.

Sadar itu Jahat.

Menganggu tidur nyenyakmu.
Menarik selimut hangatmu.
Mencuri bantal nyamanmu.

Tiba-tiba membuka mata....

Punggungmu maksa untuk berdiri tegak,
padahal butuh berbaring disandaran yang sebenarnya tidak empuk.
Goblok!

Mau tidak mau,
Tulang-tulang itu harus mengalah lagi.
Meladeni begitu banyak yang datang ke kepala.
Kasian.

Dari keramaian itu,
Selalu ada satu suara yang begitu akrab
Teriak-teriak pengak.

Sebentar menjadi sayup saat benda terang ada di langit-langit pahitmu.

Hahahaha!
Langit-langitmu kejatuhan hujan permen kapas.
Lembut. Manis sekali.

Mau kemana?
Jangan dibodohi rasa manis.
Karna ia begitu manis.

Sadar!












Wednesday, August 14, 2013

Judy and The Dream of Horses

Judy wrote the saddest song
She showed it to a boy in school today
Judy, Where did you go wrong?
You used to make me smile when i was down

Judy was a teenage rebel
She did it with a boy when she was young
She gave herself to books and learning
She gave herself to being number one

Judy, i dont know you if you're gonna show me everything
Judy, i dont know you if you're gonna show me everything

Judy got a book at school
She went under the cover with her torch
She fell asleep till it was morning
She dreamt about a girl who stole a horse

Judy never felt so good except when she was sleeping
Judy never felt so good except when she was sleeping

Judy, lets go for a walk
We can kiss and do whatever you want
but you will be disappointed
you will fall asleep with ants in your pants

Judy, you're just trying to find and keep the dream of horses
And the song you wrote was judy and the dream of horses
Dream of horses
You dream of horses

The best looking boys are taken
The best looking girls are staying inside
So, Judy where does that leave you?

You walk in the street from the morning to night
With a star upon your shoulder lighting up the path that you walk
With a parrot upon your shoulder, saying everything when you talk

If you're ever feeling blue,
then write another song about your dream of horses

Write a song about your dream of horses
Call it judy and the dream of horses
Call it judy and the dream of horses
You dream of horses

A song by Belle and Sebastian. All time favourite!

I got lost in the sounds
I hear in my mind all of these voices
I hear in my mind all of these words
I hear in my mind all of this music
And it breaks my heart

Thank you Stuart for writing this song that gives me calm and comfort :)

FLORIA


Spring! Spring!
Let us dancing,
The nature is blooming
It is always here,
It is time to cheer

The flower’s dream
comes to the land
Wave your hands
to the falling leafs
For the seed of joy
has flourished


Spring comes longer and happier in the Holi Island. With so many shady trees and bright flowers, you could see how fruitful this land.

The sunny sun rises every morning, shining upon the blooming things.

The night does not seem so dark for there always bright stars in the sky. 

In a small house at the forest, across the blue river, near the grassland, lived the wisest man of the land, Gopa with his little Floria and Ipi, their beloved pet.

Every night before Flo sleeps, Gopa tells her bedtime stories.

Gopa said,
“You were born when every leaf turned into flowers, Flo”
“It was a very beautiful spring when I first saw you and last time saw your Moma” 

“Popa went to a delight and peaceful place far away from here in the last night of autumn”
“Nobody loves autumn for it is such a nightmare to this land.”
 
“It all began a long time ago. The God of Fertile was so angry to people of the Holi Island because these people did many bad things to their land. It was so bad that all the plants felt so much pain.” 

 “So, God changed the blue sky into grey, the green grass into grey and all colored things turned into grey. The leaves were all falling to the ground and the blossoms had withered in time”  


“You are the spring child, Flo. You should never let the autumn comes to this land” Said Gopa, ended the story. Flo closed her eyes but she wasn’t really sleeping.


The wind blew through the open windows in her room. Ipi unfolded their wings and flew out the windows.

“Ipi ! Ipi ! Ipi !” cried Flo. She run out of the house and chased Ipi.
She run and run and run and run….

She run through the cold night, deep into a jungle.  The cold weather created a tight fog that confused Flo’s sight.

It was too dark to see anything…

The fog slowly faded as Flo walked out the dark road. She saw a bird and thought it was Ipi. When she came closer, she was not sure if it was Ipi or other bird because its feather’s color is not red and blue like it used to be.

Flo looked around. Everything was grey. Sad, cold and drear.


Soon Flo realized that she was in autumn. She was lonely and she started to cry. She cried a lot until her tears watered the ground. Then the dirt became wet.

Whenever the dirt is wet, Elm, the guardian of the jungle, will be appear magically.
 Elm is the oldest creature in the Holi Island. He came to Flo and said,
“Little flower, why are you crying?”

Flo said, “Because it is autumn now. I shall not let the autumn comes”
Elm said “And you just sitting here and crying? Tears are only waters. There is nothing you can do with your tears”

Flo asked Elm what she had to do and Elm said,
“I’ll give you a seed to heal what has been hurt but before that you have to bring me four leaves with different colors to find your way home. Collect the gold, blue, pink, and black leaf!”

Flo continued her journey to find the four colored leaves. The Gold, The Blue, The Pink, and The Black.

The Gold leaf is hidden inside the stack of grey rocks in the Death Valley. She saw something bright and yellow sprang out from the stack of the grey rocks.

Flo hiked to the top of Death Valley bravely. She moved a heavy grey rocks strongly. She made things happen, almost like magic. She took the gold leaf that fell on the ground.

Passed over the Death Valley, Flo came to the Misty River. She nearly got there but there was a grizzly bear in the bank of the river.

Flo stepped carefully, hid behind the mist, dived into the river. Ipi flew towards the Grizzly Bear to distract his attention to Flo.

Under the river, Flo saw something blue glowing, Flo came nearer to the source of the light and she found the blue leaf.

Crossed the Misty River, Flo and Ipi came to the Wild Garden full of throne roses. Nobody could enter the garden for once someone stepped on it; the throne will hurt her.

Ipi helped Flo and flew into the wild garden. The roses are still red but it was all dead. Among the death red color, Ipi caught sight of pink leaf.  Ipi flew out the garden with the pink leaf on his beak.

Flo and Ipi walked through the side of wild garden and stopped at the front gate of Skull Cave. It is the scariest cave of the land.

Flo held the torchlight entered the cave, followed by Ipi. She went inside, deep into the cave, seeking the black leaf.

The Skull Cave looked so scary but Flo was not afraid. Inside the cave, there stood an old and creepy skull tree. The Skull Tree was made from human bones. On the edge of the bones, the black leaf was lying.  Ipi flew there and took it for Flo.

All the four leaves had been collected. Flo and Ipi went back to the place where they met Elm and gave the four leaves to him. Elm ate all those leaves. He looked so hungry.

Elm said,
“As I promised you, This I give you a seed of kindness that has been planted in your heart “ and he was just disappeared magically.

Flo opened her eyes in the beautiful morning of spring. She looked out the window and saw Ipi and Gopa in the yard.

Gopa and Ipi were watering the seed that planted on the yard. Flo smiled remembering her own adventure last autumn night.


P.S:
This story will be an illustrated book for children. Its on drawing process now.
My friend, Toro Elmar asked me to colaborate with him, joined the Eye Level Literature Award about two months ago.
I never wrote any children story but the curiosity made me said yes. Beside, i call my self as a kid maniac.
I see many adorable kids these days being busy with their gadgets. Lost in cyberworld.
Do they aware with their environment?  I told you they're busy.
So here comes the story about spring time.
A time to cheer. A time to grow. A time to hope.
Like i hope they're going back.
Going back to the nature.......


Wednesday, August 7, 2013

Saya.

"Sebuah buku terbuka dengan tulisan besar,tebal dan digaris bawahi"

Mengutip perkataan seorang teman, sosok yang tanpa cacat. Flawless
Ya, dia memang sangat mengenal saya.
Kesukaan, Kebiasaan, Kelakuan, dihafalnya semua.
Dia pandai menebak perasaan saya atau memang saya yg terlalu blunt?
Lucu kalo dipikir-pikir. karna saya hampir tidak bisa menebaknya.
Dia pandai sekali menyembunyikan hal-hal. Naif? kadang-kadang.
Saya seperti sedang telanjang saat sedang bercerita.
Terlalu merasa dicurigai ketika menyembunyikannya.
Bukan nya senang memamerkan diri sendiri,
Tapi memang sungguh nyaman bercerita tentang
ini,
itu,
aku,
kamu,
dia,
kita
dan mereka.







Tuesday, July 9, 2013

Bersenang-senang bersama 'Django Metropolutan'


karol's borneo 4


Django. Sebuah kata urban di South Indian, used for greeting or drawing attention , diusung oleh Karoll's Trip to Zinna sebagai sebuah nama yang sukses menarik perhatian muda-mudi Metropolutan pada Rabu 3 Juli 2013 di Borneo Beerhouse, Jakarta Selatan.
Karoll's Trip to Zinna digagas dari gabungan ide-ide sukaria para musisi lokal, Steve Yakobus (Karon N Roll), Japra (Indische Party), Aswin Bejo (That's Rockefeller) di penghujung tahun 2012.
Berawal dari obrolan pinggir jalan, makan malam hingga hingar bingar acara musik, mereka menciptakan sebuah kompilasi yang berisikan 8 buah lagu dari 4 band, dilengkapi kehadiran Stairway to Zinna yang akhirnya bergabung bersama Karoll's Trip to Zinna.

Hujan yang terus mengguyur  Rabu Malam Metropolutan itu, tidak mengurangi antusias para penonton yang sudah tidak sabar menunggu acara di mulai.
Akhirnya acara kedua Karoll's Trip to Zinna ini dibuka dengan teriakan "Djangooo!!!" dari MC Ucup disambut dengan tepuk tangan meriah pengunjung Borneo Beerhouse. Panggung pun segera diramaikan oleh kehadiran BorocknRoll, yang malam itu tampil kompak berseragam biru hitam dengan rambut tersisir rapih dan mengkilap kebelakang.

BorocknRoll membangkitkan suasana golden age 50's dengan empat lagu bernuansa country dan blues yang mereka bawakan, salah satunya adalah Shaking All Over.
Keriaan berikutnya datang dari the 60's digger, Karon N Roll yang menyulap atmosfir Borneo menjadi langit-langit psychedelic dengan lagu-lagu mereka yang bejudul Ha Ha Blues, Bukan Sementara, Boleh-Boleh, Honda Cbku, dan Arisan. Para penggali musik tahun 6oan ini menyegarkan penonton dengan lagu-lagu mix genre mereka.

Ten minutes to midnight, Stairway to Zinna naik ke atas panggung dan memberikan jalan untuk berbahagia bersama musik mereka. Lantunan nada nada yang spontan, natural dan penuh petualangan menari bersama Bayu sang vokalis lewat lagu-lagu yang berjudul Tuhan Ampuni Dosa-Dosanya Dia Pikir Dia John Lennon, Lompat Galaksi, Sarah Dumblang-Dumblang, Laut Itu Whisky, Bang Ding Dong dan Rekreasi Penis. Kebahagian bersama Stairway to Zinna semakin lengkap ketika telinga penonton dibuat gila oleh suara harmonika yang dimainkan Haryo Ramayana.

Past midnight, Django Metropolutan masih menyuguhkan nuansa musik tahun 60an dari Indische Party. Japra dan kawan-kawan yang baru saja mengadakan pesta peluncuran album pertama mereka Jumat 7 Juni 2013 lalu di Beam Cafe, Tebet, masih semangat berpesta di malam metropolutan. Indische party mengeksplor seisi Borneo dengan top tracks mereka yang berjudul Hey Girl, Waiting for you, No more , Feel Alright . Sisi classic soul and rhythm 60an mengudara dari suara seksi harmonika yang dimainkan oleh Japs si vokalis flamboyan dan gebukan jazzy Tika pada drum, juga petikan groovy Kubil pada gitar dan Jacob pada bazz .

Di penghujung acara, Django punya That's Rockefeller yang malam itu tetap tampil memukau walaupun tanpa vokalis. Hentakan kegilaan musik That's Rockefeller mengiringi penonton bernyanyi dan menari sesuka hati di Django Metropolutan.
Tidak kurang, tidak lebih. Semua bersenang-senang.